SuaraSulsel.id – Perhimpunan Wija Raja Lapatau Bone atau Perwira melakukan silaturahmi khusus dengan Sombayya Raja Gowa Andi Kumala Idjo Karaeng Lembang Parang. Silaturahmi juga dihadiri Andi Bau Usdi, cucu
Day: July 7, 2022

Keturunan Raja Bone ke-16 dan La Patau secara resmi telah mendirikan sekaligus melakukan penandatanganan akta pendirian Organisasi Perhimpunan Wija Raja (Perwira) La Patau Matanna Tikka yang berlangsung di Hotel Claro, Kota Makassar, Rabu (02/2/2022).

Andi Kaswadi Razak, Bupati Soppeng menerima tim PERWIRA (Perkumpulan Wija Raja) La Patau Matanna Tikka (LPMT), Minggu (5/6). Beliau sangat antusias menyambut Festival Budaya yang digagas Tim Perkumpulan Wija Raja (PERWIRA) pada bulan Juli tahun 2023 mendatang.

Organisasi PERWIRA (Perhimpunan Wija Raja La Patau) didirikan dengan semangat historis persatuan yang kuat dari Raja La Patau.
Hal tersebut didasari ikatan persaudaraan dan keturunan dari La Patau Matanna Tikka dengan cakupan yang meluas. Setelah melalui tahap demi tahap perumusan dasar-dasar organisasi ini, maka pilihan pada akronim PERWIRA kependekan dari kalimat Perhimpuan Wija Raja La Patau.